Verse 1
Filipi ke Galilea, ku jadi berarti gara-gara Dia
Galatia ke Samaria, hatiku bersuka kar'na Yesus setia
Kota Daud sampai ke Yudea, Jangan takut kar'na Tuhan beserta!
Betania jalan ke Bethseda, dalam Tuhan, masa depan sungguh ada
Verse 2
Walau ku orang yang berdosa
Tak pernah sedikitpun Dia tinggalkan
Walau ku sering gak setia
Tapi kasih Tuhan abadi selamanya
Bridge
Oh, Giranglah!
Oh, Giranglah!
Tuhan Yesus amat cinta pada saya
oh, giranglah!
Ikuti perkembangan informasi dari kami melalui sosial media berikut ini:
Tags:
Musik Kristen